Quotes..

"manusia tidak dapat mencintai orang lain selagi belum mencintai diri mereka sendiri.. dan mereka tidak akan mencintai diri mereka sendiri sebelum mereka mencintai Tuhan.."

Sedikit Renungan

"Sesiapa mencintai Allah pasti semakin sunyi dengan manusia. Di tengah keramaian dia rasa keseorangan. Saat kesukaan dia berduka. Jika orang tertawa dia menangis. Jasadnya dengan manusia, batinnya kepada Allah"


"Ketenangan dan kebahagiaan adalah hembusan dari langit, diturunkan ke dalam lubuk hati orang yang beriman, mereka akan tetap berhati teguh, di kala insan lain mengalami kegoncangan"

[Syed Qutb]

05 August 2012

Ya Ramadhan

An-Naml

62. Bukankah Dia yang memperkenankan doa orang yang dalam kesulitan apabika dia berdoa kepadaNya, dan menghilangkan kesusahan dan menjadikan kamu (manusia) sebagai khalifah di bumi? Apakah di samping Allah ada tuhan (yang lain)? Sedikit sekali (nikmat Allah) yang kamu ingat.
63. Bukankah Dia (Allah) yang memberi petunjuk kepada kamu dalam kegelapan di darat dan lautan dan yang mendatangkan angin sebagai kabar gembira sebelum (kedatangan) rahmatNya? Apakah disampingNya ada tuhan (yang lain)? Mahatinggi Allah terhadap apa yang mereka sekutukan.
Ramadhan telah melepasi separuh dari usianya untuk tahun ini. Maka tiba masanya untuk kita menyemak semula check list perubahan yang kita mahukan di awal Ramadhan dahulu. Sejauh mana jahiliyah yang menghitam dan ketat berada dalam hati adakah sudah bisa di tanggalkan? Adakah Allah telah menjadi The ultimate love for us?

Astaghfirullahalazim..
(untuk segala maksiat dan kealpaan yang masih kita lakukan sepanjang Ramadhan ini)

Bismillahirahmanirrahim..
(terus kejapkan langkah, cabaran untuk mengharungi separuh masa kedua ini pasti lebih hebat. Semoga kita tak kalah lagi tahun ini)



No comments: